Rabu, 02 Juni 2021

pengantar ilmu Balaghoh


Ilmu balaghoh merupakan ilmu untuk menyibak rahasia dan kandungan sebuah makna, yang selanjutnya bila digunakan dalam memahami Al Qur'an, maka bila melihat atas kemu'jizatan dan keindahannya, sehingga menjadikan hati dan fikiran menjadi tenang menyelami kandungan keindahan maknanya laksana taman syurgawi dan menjelajah kedalam dan keluasan makna indahnya laksana telaga firdaus.

Kitab Jauharul Maknun merupakan adikarya luhur dan monumental di bidang ilmu balaghoh. Karya waliyulloh Syaikh Abdurrohman Al-Ahdlori, yang didalamnya menjelaskan dasar ilmu balaghoh, yang mencakup tiga fan ilmu, yaitu ilmu Ma'ani, ilmu Bayan dan ilmu Badi'.

Tidak ada komentar:

Posting Komentar

Catatan: Hanya anggota dari blog ini yang dapat mengirim komentar.